IGLO - Free Blogger Template for FB Ads To AdSense

Download IGLO Theme, template khusus FB Ads to AdSense yang hanya memuat elemen utama saja dan mengutamakan tampilan mobile sehingga load halaman menjadi sangat cepat.
IGLO - Free Blogger Template for FB Ads To AdSense

Di tanggal 25 September yang bertepatan dengan hari ulang tahun, saya ingin membagikan satu tema Blogger gratis untuk pertama kalinya. Kenapa yang pertama? Karena sebelumnya memang sudah pernah buat tapi premium alias berbayar. Jika minat bisa cek ke Igniplex Blogger Template. Akhirnya setelah ngeblog dari 2008, bisa juga bagi-bagi tema.

Balik lagi bahas yang gratisan. Tema ini namanya IGLO dan dirancang khusus untuk pemain FB Ads To AdSense. Tahu dari mana khusus? Karena saya memangkas habis semua fitur kurang penting dan hanya menyisakan elemen-elemen utama agar pengunjung fokus pada artikelnya saja. Mereka tidak akan terganggu dengan tampilan visual lain.

Layoutnya difokuskan pada tampilan mobile karena sebagian besar pengunjung FB Ads biasanya berasal dari orang yang bermain Facebook lewat smartphone. Hal ini berimbas positif pada waktu muat halaman. Loading jadi terasa sangat cepat dan super ngebut!

Saya tidak akan menjelaskan apa itu FB Ads to AdSense. Kalau kamu nyasar kesini pasti sudah tahu cara mainnya seperti apa.

Tema ini dimaksimalkan di segi kecepatan loading dan tampilannya yang sangat sederhana dan clean. Saya tidak memasukkan meta tag dan tidak menyusun struktur datanya. Jadi sudah jelas tema ini tidak SEO friendly.

Sudah jadi rahasia umum kalau blog yang diiklankan dengan FB Ads mempunyai konten yang kurang berkualitas. Jadi lebih baik tidak usah diindex sekalian toh jelas-jelas akan kalah saing di SERP.

Kalau kamu suka dengan tampilannya dan ingin merombaknya sendiri agar lebih SEO, ya silakan. Yang penting jangan hapus link credit yang ada di footer. Hargai pembuat tema ya.

Download Tema Iglo Terbaru

Untuk melihat demo dan mengunduh Iglo template Blogspot gratis, silakan klik tombol di bawah ini.

Iglo Blogger Theme
ZIP (49 KB)

Iglo v3

Doakan semoga saya bisa membuat tema gratisan lain yang SEO Friendly agar bisa dipakai dengan "normal" oleh semua bloger. Kurang lebihnya silakan sampaikan di kolom komentar.

Changelog

v2 (19 Oktober 2018)
  1. Penambahan fitur Infinite Scroll di homepage dan halaman post
  2. Penambahan widget iklan tengah artikel otomatis
  3. Penambahan widget related post di dalam post
  4. Penambahan menu navigasi
  5. Memperkecil lebar area postingan untuk tampilan desktop
  6. Perbaikan desain
v1 (25 September 2018)
  1. Rilis
48
IGLO - Free Blogger Template for FB Ads To AdSense
IGLO - Free Blogger Template for FB Ads To AdSense
Download IGLO Theme, template khusus FB Ads to AdSense yang hanya memuat elemen utama saja dan mengutamakan tampilan mobile sehingga load halaman menjadi sangat cepat.
Bagikan ke aplikasi lainnya:
  • WhatsApp
  • Telegram
  • Facebook
  • Twitter
  • Pinterest
  • LinkedIn

Artikel Terkait

48 komentar

  • Menulis kode gunakan <i>kode</i> (kode harus di-parse)
  • Menulis dalam syntax highlighter gunakan <em>kode panjang</em> (kode harus di-parse)
  • Menyisipkan gambar gunakan <strong>URL GAMBAR</strong> (ekstensi .jpg, .png, .gif, .webp, .ico)
  • Centang Beri Tahu Saya untuk mendapatkan notifikasi ke email saat ada yang membalas komentar.
  • Admin
    19 Juli, 2023
    Profil: https://www.blogger.com/profile/17379861034271591736
    mantep nih buat nuyul tinggal combine sama cloacking
  • TatsuyaKomik
    12 Maret, 2023
    Profil: https://www.blogger.com/profile/09068957949898716855
    Cara Postnya Gimana
  • Guritno Adi Siswoko
    04 Desember, 2022
    Profil: https://www.blogger.com/profile/04052429918119672344
    Mantap, saya baru tahu kalau tema Iglo mirip sama textrim ya mbak.
  • Ervan Kurniawan
    24 November, 2022
    Profil: https://www.blogger.com/profile/01727229343227299544
    Terima kasih, Igniel!
    Izin download & pakai untuk blog pribadi. :'D
  • M Mustafa
    24 September, 2022
    Profil: https://www.blogger.com/profile/01544952412894017915
    Bagus banget
  • Rachelia
    26 Juni, 2022
    Profil: https://www.blogger.com/profile/15629341283777857920
    Apa ada update terbaru untuk template fb ads ini?
  • bejo
    28 Juli, 2021
    Profil: https://www.blogger.com/profile/01432163406682212490
    cara biar di slect tulisan + di copy gimana mbak
  • Admin Beejasa
    18 April, 2021
    Profil: https://www.blogger.com/profile/08898139804470394893
    Ka, cara hapus kode iklan atas artikel sama bawah gimna ya ?
  • Kage
    05 September, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/11670757288091601253
    terima kasih banyak mba igniel...

    btw mba ko di template yang saya download ngg ada fitur reaction ya di postingannya ?
  • Sultan Bisnis Online
    31 Agustus, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/03857057477811086661
    Ijin donlod untuk dipake di blog ane berikutnya.

    Thankx ya teh.
  • admin
    29 Juni, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/11438891010068372250
    ijin sedot teteh
  • Anonim
    Anonim09 Juni, 2020
    Very nice
  • Shaukat
    04 Mei, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/04332991359954240546
    Great theme sir,
    wanted a solution, next post that is auto open, if I want it to be open only first paragraph instead of full post, what should I do
  • Ois Chanel
    03 April, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/03768382552947955413
    Kak ini kan auto load artikelnya. Bagaimana cara membuat artikle auto load ke artikel selanjutnya tanpa perlu di klik gitu
  • Widodo
    17 Maret, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/13456916698982716426
    Keren kak theme ini
  • Admin
    21 Januari, 2020
    Profil: https://www.blogger.com/profile/10228711387673345877
    mbak tombol share ditambah pinterest juga dong.
  • Assam Government Job
    23 Desember, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/12164223346743923064
    Hay... How can i increase related post in this template????

    There are one related post shown
  • Wulan Sari
    11 Desember, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/08691680481325632858
    mbak gak bisa download. link nya rusak

    tolong di perbaiki
  • Unknown
    09 November, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/01044844697824379081
    Dalam iglo template tidak ada "404 kesalahan" yang menunjukkan dan juga "Menampilkan posting dengan label" dan "Menampilkan posting yang cocok dengan pencarian untuk" Tidak ada hasil yang ditemukan tidak menunjukkan
  • Unknown
    09 November, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/01044844697824379081
    404 error not showing....in iglo blogger template...please give me solution for this...and search status message not showing...
  • Unknown
    09 November, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/01044844697824379081
    404 error not showing....in iglo blogger template...please give me solution for this...and search status message not showing...
  • jejakkaki
    16 Oktober, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/14291733236998944179
    mkasih kak
  • Kawaii One Chan
    21 September, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/06392417096416209169
    mbak... cara mengganti fontnya buat artikelnya bagaimana ya? Saya pinginya fontnya supaya lebih besar dan jelas. kalau mau diganti fontnya gimana caranya ya?
  • Aqil Da Fortress
    21 Juli, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/12912906283010059012
    Mbak....cara ngilangin, share to fb sama related post gmn ya...
  • Anonim
    Anonim30 Juni, 2019
    Kak biar iklannya panjang dan pas ditengah artikel kayak iklan postingan kk diatas gtu gmna ya cara settingnya..
  • Suraj
    22 Juni, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/17843227917363683384
    hello dear, i can't place Google Ads properly in this template. When i trying to place Ads in Article Header and footer, ads are showing but not in center, they appears in just a little right side not in center and also how can i remove Ad box background colour? i also tried Responsive Ads but it not works, its appears with showing background colour..can you tell us please.
  • Andrie Kristianto
    26 Januari, 2019
    Profil: https://www.blogger.com/profile/08210527234493534744
    Mba kalau mau munculin sidebarnya lagi gimana ?
  • Anonim
    Anonim13 Januari, 2019
    Mba.. Yang v1 bisa didownload dimana ya?
    • Igniel
      20 Februari, 2019
      Profil: https://www.blogger.com/profile/09199170379661896200
      V1 udah dihapus. Pakai versi terbaru aja.
  • Mas Ngono
    21 Desember, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/18432112820978633776
    Assalamu'alaikum... Maaf mbak, ane bantu share...
  • All About Me
    11 Desember, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/12065440658020115834
    ijin download dan pake mba igniel templatenya
  • Rafi
    21 November, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/16661548576424459683
    halo kak.. templatenya bagus bgt.. sempat kepikiran bikin template bertemakan fb, tapi belum mulai. eh nemu disini. keren bgt..
  • FIRA
    21 November, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/06136017908335006006
    Jual la template ini
  • Rohim Nurarifin
    20 November, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/17707752688993059273
    sedikit tambahan...

    blog ini kalau dbuka lewat mozilla animate loadnya jadi rusak tidak sama seperti dibuka lewat chrome..

    coba diperbaiki mbak igniel...
    • Igniel
      21 November, 2018
      Profil: https://www.blogger.com/profile/09199170379661896200
      Iya memang. Firefox belum mendukung CSS animasi yang dipake.di lazy load images.
  • bimo
    20 November, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/12670997742133470843
    nice saya pengguna yang versi sebelumnya, sekarang makin bagus mantab
  • Admin
    20 November, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/14614684268073354358
    luar biasa, mba. semoga berkah makin sukses mba...
  • Unknown
    10 Oktober, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/03152803147097246273
    Thanks kak

    Mampir back ya
  • berbagiilmu
    30 September, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/10611367996712018027
    bisa di pasang ploating dfp gan ?
  • ngonline06
    28 September, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/02969011994285107086
    Bagus sekali templatenya mb. Oya kenapa deskripsi nama blog (deskripsi header) tdk ditampakkan?
    Cara menampilkannya gmn ya?
    • Igniel
      29 September, 2018
      Profil: https://www.blogger.com/profile/09199170379661896200
      Karena saya pribadi gak pernah nampilin deskripsi blog kalo buat FB Ads. Kurang penting. Cara munculinnya:

      CARI:
      <b:includable id='description'>
      <b:comment>Don&#39;t show</b:comment>
      </b:includable>

      GANTI DENGAN:
      <b:includable id='description'>
      <span class='deskripsi'>
      <data:this.description/>
      </span>
      </b:includable>
  • Igniel
    25 September, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/09199170379661896200
    Aduh maaf ada yang komennya gak sengaja kehapus. Cara biar lebar maksimalnya 600px dan berada di posisi tengah:

    Cari kode CSS dari selector "main" dan tambahkan kode ini:

    main {
    max-width: 600px;
    margin: auto;
    }
  • Mas Anto
    25 September, 2018
    Profil: https://www.blogger.com/profile/04555576160429494229
    Klu template yang blog ini...dijual juga ndak mas selain yang premium(igniplex)? Trus kalau mau order yang igniplex (atau yng mas pakai skrng ini juga boleh :-D ) link nya dimana ya?

    • Igniel
      25 September, 2018
      Profil: https://www.blogger.com/profile/09199170379661896200
      Langsung hubungi via halaman kontak di blog ini ya.
      Yang dijual cuma Igniplex. Template blog ini gak dijual.
    • M Rizky Heryandi
      25 September, 2018
      Profil: https://www.blogger.com/profile/04197191024046817731
      Ko manggilnya mas sih :D
    • Mas Anto
      26 September, 2018
      Profil: https://www.blogger.com/profile/04555576160429494229
      oh maaf mbak....kirain cowok :-D